MENINGKATKAN LITERASI DIGITAL DAN OPTIMALKAN PEMANFAATAN KOMPUTER MELALUI DIGITALISASI LAYANAN PEMERINTAHAN DESA KOTA CIREBON

Penulis

  • Indra Surya Permana Permana Institut Teknologi dan Kesehatan Mahardika Penulis
  • Ahmad Ngiliyun Ngiliyun Institut Teknologi Kesehatan Mahardika Penulis

DOI:

https://doi.org/10.71154/m319x535

Kata Kunci:

Digitalisasi Layanan, Desa, Literasi Digital

Abstrak

Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan literasi digital dan mengoptimalkan pemanfaatan komputer dalam layanan administrasi Desa Klayan, Kota Cirebon. Pelaksanaan kegiatan dilakukan selama Maret hingga April 2025 melalui pendekatan partisipatif, pelatihan langsung, dan pendampingan lapangan. Materi pelatihan meliputi penggunaan komputer dasar, Microsoft Office, serta pengenalan sistem informasi desa berbasis digital. Evaluasi kegiatan menunjukkan peningkatan signifikan pada keterampilan peserta, dengan nilai post-test lebih tinggi dibandingkan pre-test. Selain itu, perubahan perilaku kerja dan peningkatan efisiensi administrasi tercermin dari penggunaan komputer dalam pekerjaan harian. Salah satu strategi keberlanjutan program adalah pembentukan Kelompok Kerja Digital Desa (KKDD) yang berfungsi sebagai agen literasi digital lokal. Luaran kegiatan berupa modul pelatihan, panduan operasional, dan dokumentasi kegiatan telah diserahkan kepada mitra desa. Kegiatan ini membuktikan efektivitas intervensi akademik dalam meningkatkan kapasitas teknologi desa serta memperkuat tata kelola administrasi. Hasil pengabdian ini juga memperlihatkan pentingnya kolaborasi antara akademisi dan masyarakat dalam menjembatani kesenjangan digital. Model ini dapat direplikasi di desa lain dengan tantangan serupa.

Unduhan

Data unduhan tidak tersedia.

Referensi

Affandi, Y., Ridhwan, M. M., Trinugroho, I., & Hermawan Adiwibowo, D. (2024). Digital adoption, business performance, and financial literacy in ultra-micro, micro, and small enterprises in Indonesia. Research in International Business and Finance, 70, 102376. https://doi.org/10.1016/j.ribaf.2024.102376

Agustina, A., Adha, M. M., & Mentari, A. (2023). Pengaruh Literasi Digital Terhadap Etika Bermedia Sosial Peserta Didik. Mindset : Jurnal Pemikiran Pendidikan dan Pembelajaran, 3(2), 52–64. https://doi.org/10.56393/mindset.v3i2.1696

Aida, N. N., & Rochmawati, R. (2022). Pengaruh Sikap Keuangan, Locus of control, Teman Sebaya terhadap Perilaku Pengelolaan Keuangan dengan Literasi Keuangan sebagai Variabel Mediasi. Jurnal Pendidikan Akuntansi (JPAK), 10(3), 257–266. https://doi.org/10.26740/jpak.v10n3.p257-266

Akbar, M., & Wijaya, G. (2024). Digital Literacy of Rural Areas in Indonesia: Challenges and Opportunities. Proceedings of the 4th International Conference on Rural Socio-Economic Transformation, RUSET 2023, 1 November 2023, Bogor, Indonesia. Proceedings of the 4th International Conference on Rural Socio-Economic Transformation, RUSET 2023, 1 November 2023, Bogor, Indonesia, Bogor, Indonesia. https://doi.org/10.4108/eai.1-11-2023.2344347

Andri Putra Panjaitan, Syahbuddin Hasibuan, & Ihsan Effendi. (2023). THE EFFECT OF EMPLOYEE EMPOWERMENT, ORGANIZATIONAL CULTURE, COMPENSATION, AND WORK ENVIRONMENT ON EMPLOYEE PERFORMANCE IN PT. PERKEBUNAN NUSANTARA III. International Journal of Accounting, Management, Economics and Social Sciences (IJAMESC), 1(4), 453–464. https://doi.org/10.61990/ijamesc.v1i4.52

Anggraeni, M., & Fitriyah, H. (2024). Optimizing Village Accountability Through SISKEUDES Financial System Implementation. Indonesian Journal of Public Policy Review, 25(2). https://doi.org/10.21070/ijppr.v25i2.1395

Armelia, P. A., & Wahyuni, M. A. (2020). Pengaruh Kompetensi Aparatur Desa, Efektivitas Pengendalian Internal Dan Moral Sensitivity Terhadap Pencegahan Fraud Dalam Pengelolaan Keuangan Desa.

Budiarto, B. W., Karyadi, S., Wasiran, W., Pratiwi, R., & Irwan, D. (2024). Improving Digital Literacy of Village Communities in Indonesia through Information Technology-Based Community Service Programs. Unram Journal of Community Service, 5(3), 267–271. https://doi.org/10.29303/ujcs.v5i3.716

Damanik, A. R., Firmansyah, R., & Hafizhah, A. N. (2023). Enhancing Smart Digitalized System Through SISKEUDES Application in Ensuring Village Accountability. In D. T. Kurniawan & I. Zutiasari (Eds.), Proceedings of the BISTIC Business Innovation Sustainability and Technology International Conference (BISTIC 2022) (Vol. 245, pp. 74–85). Atlantis Press International BV. https://doi.org/10.2991/978-94-6463-178-4_9

Diah Aryanti, S. N. I., & Suryaputri, R. V. (2022). FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KETEPATAN WAKTU PENYAMPAIAN LAPORAN KEUANGAN. Jurnal Ekonomi Trisakti, 2(2), 1561–1572. https://doi.org/10.25105/jet.v2i2.14814

Ismiatun, D., Budiatmo, A., & Prihatini, A. E. (2022). Pengaruh Harga, Promosi, dan Kualitas Produk terhadap Keputusan Pembelian (Studi pada Konsumen Hangiri Banyumanik Semarang). Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis, 11(4), 764–773. https://doi.org/10.14710/jiab.2022.36112

Kesa, D. D., Nurfikri, A., & Lee, C.-W. (2024). Evaluation of the Village Financial Information System (SISKEUDES) in Enhancing Governance and Financial Transparency in Indonesian Village Administration. Khazanah Sosial, 6(3), 427–446. https://doi.org/10.15575/ks.v6i3.38933

Kuntadi, C., Meilani, A., & Velayati, E. (2023). Pengaruh Penerapan Sistem Pengendalian Internal, Kompetensi Sumber Daya Manusia, dan Moralitas Individu Terhadap Pencegahan Fraud. Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi, 4(4), 651–662. https://doi.org/10.31933/jemsi.v4i4.1458

Manuella, S., & Perdani Sp, N. (2023). Pengaruh Tingkat Literasi Digital Terhadap Etika Penggunaan Media Sosial Instagram Pada Siswa-Siswi SMA Negeri 2 Pekanbaru. Anuva: Jurnal Kajian Budaya, Perpustakaan, dan Informasi, 7(2), 263–274. https://doi.org/10.14710/anuva.7.2.263-274

Mustika, S., Tiara, A., & Khotimah, W. Q. (2021). PELATIHAN MENINGKATKAN KAPASITAS UMKM MITRA MASJID DALAM MENGHADAPI PANDEMI COVID-19. Prosiding Seminar Nasional Program Pengabdian Masyarakat. https://doi.org/10.18196/ppm.33.235

Octoriviano, F. A., Simarmata, J., Pahala, Y., Setiawan, A., & Saribanon, E. (2022). Pengaruh Citra Merek dan Kualitas Layanan Terhadap Kepuasan Pelanggan Kargo dan Dampaknya atas Loyalitas Pelanggan Pada PT Citilink Indonesia. Jurnal Manajemen Bisnis Transportasi dan Logistik, 8(2). https://doi.org/10.54324/j.mbtl.v8i2.1375

Ramdani, E., Mawarni, F., Hadi, S., Putri, N., & Zahaya, B. (2024). Comparative Analysis of Digital Transformation in Village and Sub-District Government. Proceedings of the 5th International Conference on Administration Science, ICAS 2023, 29 November 2023, Bandung, West Java, Indonesia. Proceedings of the 5th International Conference on Administration Science, ICAS 2023, 29 November 2023, Bandung, West Java, Indonesia, Bandung, Indonesia. https://doi.org/10.4108/eai.29-11-2023.2347585

Riyan, A. B., Maulana, M. A., Kholipah, S. A., Janah, H. W., & Ruaesih, E. (2025). Utilization of Digitalization on the Quality Of Administrative Services in Karang Wangi Village, Cirebon. Jurnal Indonesia Sosial Teknologi, 6(5), 1246–1253. https://doi.org/10.59141/jist.v6i5.9059

Sanguedolce, M., Latino, M., Coppola, G., Chakraborty, S., & Filice, L. (2024). On the Polymeric Coating Deposition Techniques to Increase Body Acceptance and Allow Drug Delivery in Smart Bio-devices. Procedia Computer Science, 232, 473–482. https://doi.org/10.1016/j.procs.2024.01.047

Septian, E. (2023). Analisis Produktivitas Kerja Pegawai Dalam Meningkatkan Pelayanan Prima di Bagian Sumber Daya Manusia Rumah Sakit Umum Pusat Dr. Sardjito. Professional: Jurnal Komunikasi dan Administrasi Publik, 10(2). https://doi.org/10.37676/professional.v10i2.5087

Suwuh, A. H. W., & Wardiyanto, B. (2025). Building Village Financial Accountability in the perspective of New Public Governance: English. Briliant: Jurnal Riset Dan Konseptual, 10(1), 9–16. https://doi.org/10.28926/briliant.v10i1.2104

Yudistia, N. S., Roem, E. R., & Arif, E. (2023). Analisis terhadap Pengelolaan Media Sosial KPP Pratama Padang Satu untuk Meningkatkan Literasi Perpajakan Masyarakat Melalui Instagram. MUKADIMAH: Jurnal Pendidikan, Sejarah, Dan Ilmu-Ilmu Sosial, 7(1), 74–82. https://doi.org/10.30743/mkd.v7i1.6533

Yuhefizar, Raemon Syaljumairi, Ervan Asri, & Roni Putra. (2024). Evaluating E-Government Adoption in Rural Digital Transformation: A UTAUT Model Application in Indonesian Smart Village Initiative. Journal of Systems Engineering and Information Technology (JOSEIT), 3(2), 54–60. https://doi.org/10.29207/joseit.v3i2.6136

Zhao, W., Liang, Z., & Li, B. (2022). Realizing a Rural Sustainable Development through a Digital Village Construction: Experiences from China. Sustainability, 14(21), 14199. https://doi.org/10.3390/su142114199

Diterbitkan

2025-07-15

Terbitan

Bagian

Articles

Cara Mengutip

Permana, I. S. P., & Ngiliyun, A. N. (2025). MENINGKATKAN LITERASI DIGITAL DAN OPTIMALKAN PEMANFAATAN KOMPUTER MELALUI DIGITALISASI LAYANAN PEMERINTAHAN DESA KOTA CIREBON. Aspirasi Masyarakat, 2(2), 96-109. https://doi.org/10.71154/m319x535

Artikel Serupa

1-10 dari 17

Anda juga bisa Mulai pencarian similarity tingkat lanjut untuk artikel ini.